Current Items in Store
Rabu, 08 Oktober 2014
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN Kuning
Item Name | Cardigan Candies Rajut Halus Varian Kuning |
---|---|
Harga | IDR 110 000 |
Deskripsi | Atasan, cardigan |
Stok Tersedia | 100 |
Tambahan | - |
Minggu, 21 September 2014
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN ORANGE
ORANGE SOFT
ORANGE JERUK
ORANGE BATA
Orange atau biasa sista sebut oranye adalah warna dari petualangan yang bersifat menginspirasi dan menarik antusiasme. Pemakai oranye juga bersifat optimis dan supel. Sedangkan secara psikologis oranye bersifat hangat, penyemangat, dan dipakai orang yang berkharakter penyemarak.
Memakai warna oranye akan membuat sista terlihat ramah dan supel sehingga akan disenangi orang banyak, tetapi juga tidak terlalu mencolok perhatian seperti pemakai warna merah yang terkesan tegas dan kuat.
Secara penampakan warna pemakai warna oranye terkesan lebih lembut daripada warna merah. Oranye bersifat lebih feminim dan menarik inspirasi :)
Kapan aku pakai warna oranye ?
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN COKLAT DAN HITAM
COKLAT CREAM
COKLAT MEDIUM
COKLAT TUA
HITAM
Warna coklat sangat erat kaitannya dengan kekuatan dan solidaritas. Kenyamanan dan membumi, kedewasaan dan handal. Secara psikologis pemakai warna coklat akan memberikan aura yang menentramkan hati kepada dan kenyamanan kepada orang yang melihat.
Pecinta warna coklat sangat menyukai keamanan dan kenyamanan dengan keluarga terdekat. FYI yang perlu sista tw, banyak pria menyukai pemakai coklat karena aura kekuatan dan kenyamanan yang sista berikan.
Kapan sista pake warna coklat ?
Sista cocok memakai coklat ketika sista buttuh rasa aman dan nyaman dari lingkaran orang-orang terdekat. :)
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN UNGU
UNGU MUDA
UNGU LAVENDER
UNGU TUA
MAGENTA
Pemakai warna ungu erat dikaitkan dengan kemakmuran, fantasi dan dan kreativitas. Warna ini juga mudah dipadukan dengan warna lainnya. Secara psikologis warna ungu merangsang pemakainya untuk lebih kreatif dan peka terhadap sense of beauty. Pada produk-produk mewah warna ini seringkali dipakai sebagai simbol. Ungu membuat sesuatu terlihat lebih superior dan berkualitas.
Kapan sista memakai ungu?
Sista cocok memakai warna ungu ketika membutuhkan keamanan emosional dan menciptakan harmoni di setiap area hidup. :)
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN PUTIH
PUTIH
KUNING GADING
PUTIH RUSAK
Warna putih melambangkan kanvas kosong yang siap diberikan simulasi kretivitas. Putih menyiratkan pemakainya adalah orang simpel, jujur, dan rapih. Secara psikologis warna putih melambangkan suatu awal baru dimana semuanya masih bersih. Warna putih juga mengesankan kalem, menciptakan kesederhanaan, kepaduan, dan membuat ketenangan.
Kapan sista cocok memakai putih?
Sista cocok memakai warna putih ketika ingin menunjukan bahwa sista adalah orang yang simpel, independen, dan percaya diri.:)
Cardigan Candies Rajut Halus VARIAN KUNING
KUNING MUSTARD
KUNING SOFT
KUNING KARAT
KUNING MEDIUM
KUNING TELOR
Kuning adalah warna mencerahkan segala sesuatu dan meningkatkan kepekaan terhadap warna. Pemakai kuning mengartikan dirinya memberikan keceriaan pada sekitar. Warna ini erat kaitannya dengan sinar matahari dan kebahagiaan yang menciptakan sense of cheerfulness dan playfulness. Secara psikologis pemakai warna kuning bersifat optimis, menyenangkan, dan membuat orang lain semangat.
Kapan sista memakai kuning?
Memfavoritkan warna kuning sebagai warna kesukaan berarti sista ingin mengekspresikan eksitensi dengan menunjukan sisi ceria. Sista juga cocok memakai kuning ketika ingin menginspirasi orang yang sista cintai. :)
Langganan:
Postingan (Atom)